SEKILAS INFO
10-02-2025
  • 2 bulan yang lalu / “Jangan pernah berhenti belajar, karena hidup tidak pernah berhenti mengajar.” – Anonymous
  • 2 bulan yang lalu / “Setiap anak adalah seorang seniman. Tantangannya adalah bagaimana tetap menjadi seniman ketika mereka dewasa.” – Pablo Picasso
  • 2 bulan yang lalu / “Pendidikan adalah senjata paling ampuh yang bisa kamu gunakan untuk mengubah dunia.” – Nelson Mandela
27
Des 2020
0

Pengaplikasian Video sebagai Media Pembelajaran di Era Milenial

Pendidikan merupakan salah satu hal yang sangat penting dalam proses mencerdaskan kehidupan bangsa Indonesia. Dalam dunia pendidikan sendiri kita dapat mendapatkan beberapa ilmu pengetahuan dan juga sebuah ketrampilan yang dapat kita pelajari serta kita gunakan dalam kehidupan kita sehari-hari. Tak sedikit masyarakat Indonesia yang kurang menyadari akan pentingnya pendidikan yang harus di tempuh dari masa SD, SMP, SMA, bahkan sampai dengan...
27
Des 2020
0

Efektivitas Belajar Online Dikala Pandemi

Pandemi, Sebenarnya apa sih itu Pandemi. Pandemi sendiri dimaknai dengan sebuah wabah atau penyakit yang berjangkit secara serentak dengan meliputi skala area yang sangat luas. Disaat Pandemi seperti ini, setiap kegiatan masyarakat sangat dibatasi, banyak pekerja pekerja  yang sengaja diliburkan ada juga para pekerja yang melakukan Work From Home ( Bekerja Dari Rumah ). Hal ini juga terjadi didunia pendidikan,semua siswa...
27
Des 2020
0

Pembelajaran Daring Suatu Pilihan Tepat di Kala Kondisi Mendesak

Pandemi yang sudah lama terjadi di dunia terutama di indonesia merupakan hal yang mempunyai dampak kepada segala sektor, salah satunya adalah sektor pendidikan. Dalam mengatasi dampak dari pandemi covid-19 tersebut kementrian pendidikan dan kebudayaan mengeluarkan Surat edaran (SE) pada 17 Maret 2020, yang berisi : dalam rangka pencegahan terhadap perkembangan dan penyebaran corona virus disease (Covid-19), kementrian menghimbau saudara untuk melakukan hal sebagai...
27
Des 2020
0

Sekolah Tatap Muka Tahun 2021, Apa Saja yang Harus Dipersiapkan Siswa?

Sebagaimana yang sudah kita ketahui bersama, Menteri Pedidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Bapak Nadiem Makarim melalui press conference yang disiarkan langsung melalui kanal YouTube Kemendikbud RI (Jumat,20/11/2020) menyatakan jika sekolah boleh melaksanakan pembelajaran tatap muka pada Januari 2021. Keputusan ini tidak semata-mata diputuskan sendiri oleh Bapak Nadiem selaku Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, melainkan merupakan hasil Keputusan Bersama (SKB) 4 Menteri yakni Menteri Pendidikan dan Kebudayaan,...